Ditjen PDSPKP menjalin kerja sama strategis dengan ASPRINDO dan WWF Indonesia untuk meningkatkan daya saing produk perikanan di pasar domestik. Kolaborasi ini mencakup pengembangan insfrastruktur, faslisitasi pasar, pendampingan usaha, serta kampanye penyadartahuan publik terhadap perikanan berkelanjutan.
Melalui perjanjian ini, diharapkan sektor perikanan Indonesia semakin kompetitif di tingkat nasional dan global, meningkatkan kesejahteraan pelaku usaha, serta memastikan keberla njutan sumber daya ikan bagi generasi mendatang.
JL. Medan Merdeka Timur No.16 Jakarta Pusat
Telp. (021) 3519070 EXT. 7433 – Fax. (021) 3864293
Email: humas.kkp@kkp.go.id
Call Center KKP: 141