Kepala PPN Prigi memfasilitasi dengan nelayan PPN Prigi

Senin, 8 Juli 2024


Kepala PPN Prigi melakukan fasilitasi koordinasi dengan perwakilan nelayan yang ada di PPN Prigi.

Dalam kunjungan ini membahas mengenai kegiatan operasional yang ada di Pelabuhan salah satunya mengenai peningkatan sarana prasarana pada gudang keranjang dan juga rencana penggunaan trays sebagai pengganti keranjang kedepannya di PPN Prigi.

 

Sumber:

Humas PPN Prigi

Logo Logo
Direktorat Jenderal Perikanan Tangkap

JL. Medan Merdeka Timur No.16 Jakarta Pusat

Telp. (021) 3519070 EXT. 7433 – Fax. (021) 3864293

Email: humas.kkp@kkp.go.id

Call Center KKP: 141

Media Sosial

Pengunjung

1 2
© Copyright 2025, Kementerian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia