Survei Lapang SKPT Moa



Survei Lapang SKPT Moa dilaksanakan pada tanggal 19-28 Maret 2018. Suvei dilakukan guna pengumpulan data yang dibutuhkan dalam penyusunan Masterplan dan Bussiness Plan SKPT Moa melaui Survei Aset dan Kesesuaian Lahan, Survei Sosial-Ekonomi Kelautan dan Perikanan, Survei Mechanical-Electrical (ME), Survei Topografi dan detail situasi, Survei Tapak dan Survei Mekanika Tanah.